• Mon. Sep 9th, 2024

Membangun Cerita Merek yang Menarik

Jul 19, 2023
Membangun Cerita Merek yang MenarikMembangun Cerita Merek yang Menarik

Halo Sobat Paylabs!🥰

Exclusive Webinar Paylabs hadir kembali untuk Para Sobat Paylabs!

Mari ikuti webinar Paylabs kali ini dengan tema “Membangun Cerita Merek yang Menarik: Menghubungkan dengan Pelanggan secara Emosional” dengan narasumber yang berpengalaman di bidangnya dari RANS Entertainment✨

Sobat Paylabs, konten dan event yang dibuat oleh RANS dapat dipastikan memiliki kualitas terbaik dan melekat di hati masyarakat. Apakah ada rahasia di balik cerita RANS Entertainment dan bagaimana mereka menghubungkan dirinya dengan pelanggan? Apakah meningkatkan daya tarik dan menciptakan pengalaman yang tak terlupakan bagi pelanggan penting?

Yuk temukan jawabannya melalui webinar ini😍

Catat tanggalnya:
📆 : Kamis, 20 Juli 2023
⏰ : 14.00 – 15.00 WIB
Link Pendaftaran :

Benefit yang di dapatkan dalam mengikuti webinar ini:
– Edukasi tentang menambah wawasan tentang bagaimana membangun cerita merek yang menarik dengan menghubungkan dengan pelanggan secara emosional.
– E-certificate bagi peserta webinar.
– Kesempatan mendapatkan hadiah uang elektronik sebesar Rp. 50.000 untuk 10 orang partisipan yang beruntung.

Tunggu apa lagi? Yuk Daftar webinar Paylabs sekarang!🥰

#Paylabs #paymentsolutions #paymentgateway #webinarRANS #RANSENTERTAINMENT #UMKM #enterpreneur #sistempembayaran #webinarfintech #umkm #kemenkop #pengembanganproduk #UMKM #bisnis #infowebinar #tipsandtrik #freewebinar #webinar #pengusaha #webinargratis #usaha #produkumkm #branding #brand

cek webinar lainnya disini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *